Peresmian Taman Bacaan Excellent : Rencana Pembelian Rak Buku, Sajadah & Meja Pingpong

Niat awal sebenarnya ingin meresmikan Taman Bacaan Excellent pada bulan Juli 2012, namun apa daya terhalang karena belum selesainya pembangunan fisik untuk infrastruktur (ngomongnya gaya, serasa ini project besar saja 😀 ) Saat Juli 2012 kemarin, pembangunan kolam ikan masih berjalan, listrik belum terpasang dan kamar mandi belum selesai. Terbentur lebaran malah jadi tambah tertunda….

Read More

Reportase : Taman Bacaan Excellent, Cita-cita yang Mulai Memperlihatkan Bentuk

Ini tulisan Ayah Dian Kelana, rekan blogger yang juga fotografer professional. Thanks pak dhe. ***** Minggu kemarin, jam 7 pagi saya naik bus menuju Bekasi. Tujuan saya adalah Duren Jaya, menepati janji menemui teman yang sudah direncanakan beberapa hari sebelumnya. Sampai di terminal bus Bekasi, saya melanjutkan perjalanan dengan menaiki angkot Koasi K12. Mungkin karena…

Read More

Update Donasi & Perkembangan Taman Bacaan & Rumah Belajar “Excellent”, 15 Juni 2012

UPDATE DONASI Alhamdulillah, sejak mempublikasikan posting mengenai “Taman Bacaan Masyarakat & Rumah Belajar “Excellent” : Open for Donasi”, saya menerima respon positif baik dalam bentuk sumbangan buku, majalah maupun tambahan biaya untuk beberapa hal berikut : Penambahan koleksi buku Pembelian/pembuatan rak buku Pembelian/Pembuatan meja saung (untuk membaca) Pembuatan pintu dan kaca jendela untuk perpustakaan Pembuatan…

Read More