Budi Sumawijaya

Budi Sumawijaya, IT Development & Support pada Excellent Infotama Kreasindo. Tinggal di Tangerang. Instruktur IT pada beberapa lembaga pendidikan.

PACPL: Multi Purpose Audio Converter, Ripper & Tagger Script

Beberapa waktu yang lalu saya mendapatkan sebuah album kompilasi musik Jazz dalam bentuk CD Audio. Albumnya berisi berbagai lagu Jazz dari musisi dunia yang diremake dan dibawakan ulang oleh musisi dunia lainnya. Hmm … lumayan buat menambah koleksi. Agar setiap memutar lagu tersebut tidak perlu menggunakan CD Audionya saya putuskan untuk mengcopynya ke notebook. Tapi…

Read More

5 Game Pendidikan Untuk Anak-anak Pada Sistem Operasi Linux

Seperti disebutkan pada tulisan sebelumnya, salah satu kelebihan sistem operasi linux adalah fitur remastering yang ditujukan untuk kustomisasi sistem operasi bagi penggunaan tertentu. Salah satunya Linux untuk penggunaan di lingkungan pendidikan, yang di dalamnya berisi berbagai aplikasi permainan (game) yang bernuansa pendidikan dan ditujukan untuk anak-anak dengan usia tertentu. Permainan bagi anak-anak tersebut bisa dimanfaatkan…

Read More

Distro Linux Untuk Pendidikan

Salah satu kelebihan linux dibanding sistem operasi lainnya adalah kustomisasi untuk kebutuhan tertentu. Misalnya linux untuk pendidikan yang dikhususkan untuk digunakan di lingkungan pendidikan, baik dari sisi siswa, mahasiswa, pengajar dan sistem untuk mengelola fasilitas yang ada di lingkungan pendidikan. Distro linux ini bisa digunakan mulai dari lingkungan pendidikan dasar, menengah, bahkan sampai universitas. openSUSE:Education-Li-f-e…

Read More

Instalasi & Konfigurasi DHCP Server Menggunakan GADMIN-BIND Pada Ubuntu 10.04.2 LTS

Bagi sebagian Sysadmin, CLI (Command Line Interface) kerap menjadi pilihan utama saat melakukan instalasi dan konfigurasi service pada sistem operasi Linux dibandingkan menggunakan aplikasi berbasis GUI (Graphical User Interface). Meski demikian bagi sebagian orang tentunya tidak ada salahnya untuk mencoba melakukan konfigurasi service dengan menggunakan bantuan GUI. Kalau pada Linux SLE/openSUSE sudah terbiasa menggunakan YaST…

Read More