Tips Improvement WordPress : Disable wp-cron.php
2 hari terakhir, blog saya ini beberapa kali down, padahal web hosting yang saya gunakan merupakan web hosting private milik Excellent yang jumlah accountnya terbatas. Dengan memory VPS sebesar 4 GB dan 4 vCPU, semestinya hosting tidak sampai down. Website/blog https://www.vavai.com memang website saya dengan hits paling tinggi dibandingkan dengan website saya yang lain. Meski…
