Tips Pertanian : Kemandirian Pupuk
Gudang pupuk di lingkungan Zeze Zahra saat ini sudah mulai difungsikan. Zeze Zahra sebelumnya mengumpulkan air cucian beras, kohe ayam dan kambing serta urine kambing dari peternakan sendiri. Hanya kohe sapi dan urine sapi yang didapatkan dari luar, karena Zeze Zahra belum memiliki peternakan sapi. Yang pertama dibuat adalah pupuk urea cair dan pupuk hortikultura….
