Training Zimbra Mail Server pada 3 Sistem Operasi : SUSE, Ubuntu LTS & CentOS, 18-19 Desember 2010

3 BASIS SISTEM OPERASI, 6 BASIS DISTRO

Excellent biasanya menggunakan distro openSUSE atau SUSE Linux Enterprise Server (SLES) sebagai basis sistem operasi untuk training Zimbra Mail Server namun mulai tanggal 18-19 Desember 2010, Excellent akan menyediakan panduan untuk 3 buah sistem operasi, yaitu menggunakan openSUSE/SLES, Ubuntu atau CentOS.

Mekanismenya, para registrant akan diminta mengisi sistem operasi yang apa yang akan digunakan. Nantinya pada saat training, praktikum yang diberikan akan disesuaikan dengan pilihan sistem operasi  yang dipilih oleh peserta masing-masing. Hal ini dilakukan oleh Excellent untuk mengakomodasi para staff IT/Administrator yang menggunakan sistem operasi selain openSUSE/SLES.

Baca Selengkapnya : “Training Zimbra Mail Server pada 3 Sistem Operasi : SUSE, Ubuntu LTS & CentOS, 18-19 Desember 2010”

2 thoughts on “Training Zimbra Mail Server pada 3 Sistem Operasi : SUSE, Ubuntu LTS & CentOS, 18-19 Desember 2010

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.