Instalasi VM Windows pada Proxmox Menggunakan Virtio Driver Bagian 2
Pada tutorial sebelumnya : Instalasi VM Windows pada Proxmox Menggunakan Virtio Driver, sudah dibahas mengenai persiapan dan setting awal VM Windows Server 2008 R2 64 bit yang diinstall diatas Proxmox VE versi 3.3. Tutorial kali ini akan berlanjut dengan proses instalasinya. LANGKAH 3 : MENAMBAHKAN CD/DVD VIRTUAL VIRTIO DRIVER Sebelum menjalankan VM, tambahkan 1 buah CD/DVD…