Instalasi Driver Printer Canon Pixma 1980 pada LinuxMint 14 “Nadia” 64 bit/Ubuntu 12.10 “Quantal Quetzal” 64 bit

Untuk laptop operasional Excellent yang baru berbasis ASUS A46CM-WX094D, saya menggunakan 2 buah sistem operasi utama, yaitu openSUSE 12.2 64 bit dan LinuxMint 14 “Nadia” 64 bit. Proses instalasi keduanya berjalan dengan mulus dan lancar, semua driver bisa terdeteksi dengan baik. Satu-satunya proses instalasi yang agak tricky adalah instalasi driver untuk printer lawas, Canon Pixma […]

Read More

Instalasi Printer Canon Pixma 1980 pada openSUSE 12.2

Masih terkait dengan proses konfigurasi sistem untuk komputer simulasi di Excellent, berikut adalah prosedur instalasi untuk printer Canon Pixma 1980 menggunakan openSUSE 12.2 64 bit. Prosedur yang sama semestinya bisa diterapkan pada openSUSE 12.2 32 bit karena driver yang digunakan adalah driver printer 32 bit. Download file driver Canon Pixma 1980 (1900 series) dari link […]

Read More

Instalasi Driver Printer Canon Pixma 1980 pada Linux BlankOn 7 “Pattimura” & Ubuntu 11.04 64 bit

Salah satu printer yang saya miliki dan saya gunakan untuk mendukung pekerjaan sehari-hari adalah printer Canon Pixma 1980. Pada mesin-mesin Linux 32 bit, printer ini dapat diinstall dengan mudah menggunakan driver yang didownload dari website Canon Eropa. Masalah terjadi saat saya menggunakan Linux BlankOn 7 “Pattimura” versi 64 bit karena Canon tidak menyediakan driver untuk…

Read More

Printer+Mesin Fotocopy Canon iR-2016 dan openSUSE 11.3

Disclaimer : Posting ini bukan posting iklan, kalau saya mereferensikan suatu product, ini merupakan bagian dari share pengalaman. Mohon dicermati baik-baik jika ternyata anda berminat pada product yang ada pada artikel. Bagi rekan-rekan pengguna Linux untuk sistem operasi perkantoran dan mencari printer yang compatible dengan Linux, tipe printer ini mungkin bisa jadi pilihan, Canon iR-2016….

Read More