Multi Boot Sistem Operasi pada openSUSE : Windows, openSUSE, Fedora, LinuxMint & Ubuntu

Untuk keperluan testing dan adaptasi berbagai sistem operasi, saat ini saya melakukan instalasi 5 sistem operasi, termasuk sistem operasi FreeDOS yang secara default disertakan pada Laptop HP 4421s. Sistem operasi tersebut adalah FreeDOS/Windows, openSUSE, Fedora, LinuxMint & Ubuntu. Urutan proses instalasi yang saya lakukan adalah sesuai urutan diatas. Diantara semua sistem operasi, LinuxMint dan Ubuntu…

Read More

Instalasi & Penggunaan Imapsync untuk Sinkronisasi & Backup Email

Imapsync adalah salah satu tool yang sangat bermanfaat karena bisa digunakan untuk melakukan backup dan sinkronisasi seluruh isi email, baik struktur maupun isinya. Misalnya, jika kita memiliki folder inbox, sent item, draft, trash dll di mail server lama, kita bisa menyalin struktur dan isinya secara utuh ke mail server yang baru. Imapsync bahkan mampu melakukan…

Read More

Laptop HP ProBook 4421s sebagai Komputer Kerja

Terkait dengan fokus saya pada wirausaha, saya membutuhkan komputer yang nyaman untuk dipakai sehari-hari. Kalau penggunaannya sebatas di rumah, komputer yang saat ini saya gunakan sudah cukup memenuhi ekspektasi saya, namun saya membutuhkan komputer yang sifatnya portable. Untuk  keperluan ini, saya memilih Laptop HP ProBook 4421s sebagai komputer kerja. Kebetulan saat kemarin mengundurkan diri ada…

Read More

Solved, VSFTPD Problem : exit status of parent of /usr/sbin/vsftpd: 1

Akhir bulan kemarin saya mengalami problem saat mengajar training di Excellent dan melakukan simulasi implementasi FTP menggunakan VSFTPD pada distro openSUSE 11.3. Proses instalasi biasanya berjalan normal namun kemarin mengalami masalah saat melakukan start service VSFTPD : backup:~ # service vsftpd restart Shutting down vsftpd done Starting vsftpd startproc: exit status of parent of /usr/sbin/vsftpd:…

Read More

Training Zimbra Mail Server pada 3 Sistem Operasi : SUSE, Ubuntu LTS & CentOS, 18-19 Desember 2010

3 BASIS SISTEM OPERASI, 6 BASIS DISTRO Excellent biasanya menggunakan distro openSUSE atau SUSE Linux Enterprise Server (SLES) sebagai basis sistem operasi untuk training Zimbra Mail Server namun mulai tanggal 18-19 Desember 2010, Excellent akan menyediakan panduan untuk 3 buah sistem operasi, yaitu menggunakan openSUSE/SLES, Ubuntu atau CentOS. Mekanismenya, para registrant akan diminta mengisi sistem…

Read More