Solusi Untuk Masalah Logger pada Zimbra 6.0.6 & SLES 10

Project pribadi saya saat ini adalah membuat Zimbra Appliance baik versi 32 bit maupun 64 bit berbasis SLES/openSUSE. Zimbra 6.0.6 tersedia untuk SUSE Linux Enterprise 11 dan dapat digunakan pada openSUSE 11.x namun binary yang tersedia adalah versi 64 bit, sesuai rencana dari Zimbra mendorong penggunaan server-server 64 bit untuk menjalankan Zimbra. Meski demikian, karena…

Read More