Panduan Instalasi & Konfigurasi VMWare VSphere Hypervisor (ESXi)

Beberapa waktu yang lalu saya pernah menuliskan materi teknologi Virtualisasi Server dalam bentuk pengenalan VMWare ESXi. Beberapa rekan yang menggunakan teknologi virtualisasi server berbeda menanyakan pada saya apa alasan menggunakan VMWare padahal sudah ada teknologi virtualisasi yang sama-sama powerful dan open source. Alasannya sederhana. VMWare secara de facto adalah perusahaan yang intens pada teknologi virtualisasi…

Read More