Jika mungkin satu saat berniat wirausaha, baik dengan pertimbangan meningkatkan pendapatan, sebagai petualangan baru maupun untuk coba-coba, salah satu hambatan yang umum dikeluhkan adalah soal modal usaha. Berikut adalah insight yang dirangkum dari pengalaman pribadi saat saya membangun usaha pertama kali. Selamat membaca. Ini kisah nyata yang mungkin bisa bermanfaat bagi rekan-rekan yang hendak […]
Bekerja di Perpustakaan Umum Kota Bekasi
Hari ini bekerja di luar kantor, di perpustakaan umum daerah kota Bekasi. Lokasinya didekat komplek pemkot Bekasi, belakang kantor cabang BCA Bekasi, samping Puskesmas Rawa Tembaga, Samping kantor Telkom, dekat Pengadilan Agama kota Bekasi. Saya meluncur kesini setelah briefing team Excellent di markas Premier Serenity, kemudian meluncur untuk gym di daerah Summarecon Mall Bekasi baru […]
Review Awal Tahun : Perjalanan Usaha
Tahun lalu saya invest kecil-kecilan ke seorang rekan. Saya sempat menuliskannya juga dibeberapa posting. Setelah satu tahun berlalu, kami melakukan review bersama terkait perkembangan usaha yang dijalani. Setelah satu tahun berjalan, team-nya sudah berkembang menjadi sekitar 8 orang. Sebelumnya malah lebih banyak lagi. Excellent yang dimulai secara legal formal di tahun 2011 saat ini jumlah […]
Annual Plan, Business Plan, Rencana Kerja
Januari 2019, Excellent mengawali usia ke-9. Jalannya memang tidak selalu mulus namun juga tetap bisa bermanuver. Tidak selalu mudah namun juga masih bisa disiasati. Banyak trial and error dan itu mendewasakan team yang terlibat. Mengawali tahun ke-9, saya meminta team membuat annual plan alias rencana kerja tahunan. Nantinya annual plan ini dikumpulkan dan dikompilasi menjadi […]
Team untuk Administrasi & Dokumentasi Sistem : Penting Namun Kerap Terlupakan
Setelah menjalani wirausaha dibidang IT selama kurang lebih 6 bulan (sebenarnya lebih lama, namun saya fokus dan full berwirausaha sejak awal tahun 2011), salah satu hal yang kerap membuat saya kedodoran adalah dalam hal administrasi dan dokumentasi. Administrasi yang dimaksud adalah dalam hal korespondensi dengan pihak klien, menyangkut pembuatan proposal, respon terhadap proposal, follow up […]