Cara membackup file menggunakan Déjà Dup di LinuxMint 12

Masih berkaitan dengan artikel saya tentang backup membackup, kali ini saya akan menyajikan cara membackup file-file anda menggunakan program penduplikat file berbasis GUI yaitu déjà dup. Install Déjà Dup Déjà Dup sudah menjadi tool backup default di LinuxMint 12, jika anda menggunakan Linuxmint 11 anda dapat dengan mudah menginstalnya melalui Software Manager dengan cara mengetik […]

Continue Reading

You may also like

Amanda: Program Backup untuk Linux, Windows, Unix dan OS X (3)

Melanjutkan tulisan saya tentang Amanda di episode 1 dan episode 2, kayak film aja :), kali ini saya tuliskan episode penutup dari keseluruhan cerita tentang siapa sebetulnya Amanda. Wah jadi trilogy nih 😛 Namun jangan khawatir, tulisan lain tentang Amanda masih akan menghiasi tulisan-tulisan saya. Apa kebutuhan sistem buat Amanda? Amanda membutuhkan sebuah komputer yang […]

Continue Reading

You may also like

Membuat Live USB dari berbagai macam distro Linux di LinuxMint/Ubuntu

Mungkin anda sudah pernah pakai Startup Disk Creator, dan juga sudah membaca dan mempraktekkan ulasan saya tentang USB Installer Windows. Kali ini tool yang kurang lebih sama dengan dua tool tadi namun tool ini hanya untuk install distro linux ke flashdisk anda, yaitu LiveUSB Install akan saya ulas di artikel ini. LiveUSB Install adalah tool […]

Continue Reading

You may also like

Amanda: Program Backup untuk Linux, Windows, Unix dan OS X (2)

Melanjutkan tulisan saya tentang Amanda kemarin, sekarang kita akan melihat lebih dalam lagi beberapa fitur yang ditawarkan oleh Amanda sehingga membuat dia menjadi Award Winning program. Seperti yang telah kita ketahui bahwa Amanda ini adalah sistem backup yang didesign untuk membackup dan mengarsip file di banyak komputer sekaligus yang terkoneksi jaringan ke media disk drive, […]

Continue Reading

You may also like

Amanda: Program Backup untuk Linux, Windows, Unix dan OS X (1)

Rekan pembaca, beberapa tulisan saya kedepan akan sedikit konsen membahas program untuk backup dari Amanda ini, namun jangan khawatir, tulisan atau artikel yang memberikan tips, trik dan info terbaru di dunia opensource pada khususnya dan teknologi pada umumnya masih akan menghiasi tulisan-tulisan saya kok. 😀 Apakah Amanda? AMANDA adalah singkatan dari Advanced Maryland Automatic Network […]

Continue Reading

You may also like