
Excellent Insight Day #19 : Membangun Wirausaha dengan Modal Seada-adanya
Jika mungkin satu saat berniat wirausaha, baik dengan pertimbangan meningkatkan pendapatan, sebagai petualangan baru maupun untuk coba-coba, salah satu hambatan yang umum dikeluhkan adalah soal modal usaha. Berikut adalah insight yang dirangkum dari pengalaman pribadi saat saya membangun usaha pertama kali. Selamat membaca. Ini kisah nyata yang mungkin bisa bermanfaat bagi rekan-rekan yang hendak…