Hari Sabtu, 23 Juni 2012 kemarin, tabloid Interview-koran Sindo kembali mempublikasikan tulisan saya, kali ini tentang Virtualization Technology. Tabloid Interview Koran Sindo berisi informasi mengenai dunia kerja, lowongan kerja level supervisor keatas dan artikel menarik seputar dunia kerja. Tulisan saya mengisi bagian “Expert Corner” untuk dunia IT. Sebagai catatan, artikel ini juga menjadi pembuka acara […]
Workshop “Virtualization Technology : Feature & Benefit Overview” di Bogor
Hari Jum’at, 22 Juni 2012 akhir pekan kemarin, saya menerima undangan dari salah satu instansi pemerintah untuk menjadi narasumber pelatihan para staff dan SysAdmin. Pelatihan yang diadakan di hotel Permata jalan Pajajaran Bogor ini membahas beberapa materi, salah satunya mengenai Virtualization Technology. Berdasarkan informasi dari panitia yang mengatakan bahwa background para peserta terdiri dari berbagai […]
Tips Zimbra Relay Berdasarkan User/Domain Penerima
Jika pada tulisan sebelumnya saya menuliskan bagaimana caranya melakukan relay ke tempat lain berdasarkan user/domain pengirim dari email server zimbra yang mengelola banyak domain, kali ini justru adalah kebalikannya. Hal ini merupakan pengalaman yang terjadi pada salah satu klien Excellent di daerah Jatiasih yang mengelola satu email server yang memiliki banyak domain aktif didalamnya. Untuk […]
Tips Zimbra Relay Berdasarkan User/Domain Pengirim (Zimbra Relay Per Domain)
Beberapa bulan yang lalu, salah satu klien PT. Excellent Infotama Kreasindo di daerah Jatiasih mengalami masalah pada email server yang dikelolanya. Memang email server yang dikelola cuma satu, akan tetapi didalamnya terdapat banyak domain klien yang masih aktif. Zimbra mail server memang dapat mengelola beberapa domain pada satu email server atau sering disebut single server […]
Reportase : Taman Bacaan Excellent, Cita-cita yang Mulai Memperlihatkan Bentuk
Ini tulisan Ayah Dian Kelana, rekan blogger yang juga fotografer professional. Thanks pak dhe. ***** Minggu kemarin, jam 7 pagi saya naik bus menuju Bekasi. Tujuan saya adalah Duren Jaya, menepati janji menemui teman yang sudah direncanakan beberapa hari sebelumnya. Sampai di terminal bus Bekasi, saya melanjutkan perjalanan dengan menaiki angkot Koasi K12. Mungkin karena […]