Solved : Pesan “CD/DVD Rom Not Found” Pada Saat Installasi Proxmox
3 hari yang lalu tepatnya hari Rabu 26 Oktober 2011, team Excellent melakukan training teknologi virtualisasi server di sebuah klien instansi pemerintah di daerah Ciputat Tangerang Selatan. Proses training teknologi virtualisasi menggunakan VMWare dan Proxmox. Pada saat proses Installasi VMWare […]